Joko Widodo Kunjungi Bengkulu

Kamis, 20 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Iriana, Rabu (19/07/2023), bertolak menuju Bengkulu guna melakukan kunjungan kerja. Dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, Presiden Jokowi dan rombongan lepas landas sekitar pukul 14.00 WIB.

Setibanya di Bandar Udara (Bandara) Fatmawati Soekarno, Kota Bengkulu sekira pukul 15.15 WIB, Presiden Jokowi disambut oleh Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah beserta istri, Pangdam II/Sriwijaya Mayjen TNI Hilman Hadi beserta istri, dan Kapolda Bengkulu Irjen Pol. Armed Wijaya beserta istri.

Dari bandara, Presiden Jokowi akan menuju hotel tempatnya bermalam di Kota Bengkulu dan melanjutkan agenda kunjungan kerja esok hari. Presiden Jokowi antara lain dijadwalkan untuk meresmikan Jalan Tol Bengkulu-Taba Penanjung.

Turut mendampingi Presiden Jokowi dalam penerbangan menuju Bengkulu yaitu Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno dan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono,

Berita Terkait

Wings Air Buka Rute Baru: Bengkulu Kini Terhubung ke Mukomuko, Bandar Lampung, dan Padang
Tinjau Lokasi Bencana Banjir di Sukabumi, Wapres RI Tekankan Pemulihan Infrastruktur dan Relokasi Warga
Tinjau Proyek Jalan Tol Rangkasbitung-Cileles, Wapres RI Pastikan Pembangunan Infrastruktur Berjalan Optimal
Tinjau Pembangunan Universitas Syekh Nawawi Banten, Wapres RI Pastikan Peningkatan Akses Pendidikan Bagi Masyarakat
Gubernur Tegaskan Efisiensi Bank Bengkulu: Karyawan Dilarang Terima Hadiah Uang, Fokus Swasembada
Responsif terhadap Keluhan Siswa, Gubernur Helmi Hasan Datangkan Barbershop ke Sekolah
Gubernur Helmi Hasan Pastikan Gaji THL Segera Dibayarkan Jelang Lebaran
Fasilitas Lengkap, Layanan Dekat: RS Bengkulu Tengah Siap Beroperasi 2025

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 17:33 WIB

Tinjau Lokasi Bencana Banjir di Sukabumi, Wapres RI Tekankan Pemulihan Infrastruktur dan Relokasi Warga

Kamis, 6 Maret 2025 - 16:54 WIB

Tinjau Proyek Jalan Tol Rangkasbitung-Cileles, Wapres RI Pastikan Pembangunan Infrastruktur Berjalan Optimal

Kamis, 6 Maret 2025 - 16:36 WIB

Tinjau Pembangunan Universitas Syekh Nawawi Banten, Wapres RI Pastikan Peningkatan Akses Pendidikan Bagi Masyarakat

Kamis, 6 Maret 2025 - 09:57 WIB

Gubernur Tegaskan Efisiensi Bank Bengkulu: Karyawan Dilarang Terima Hadiah Uang, Fokus Swasembada

Kamis, 6 Maret 2025 - 08:53 WIB

Responsif terhadap Keluhan Siswa, Gubernur Helmi Hasan Datangkan Barbershop ke Sekolah

Kamis, 6 Maret 2025 - 00:03 WIB

Gubernur Helmi Hasan Pastikan Gaji THL Segera Dibayarkan Jelang Lebaran

Rabu, 5 Maret 2025 - 10:27 WIB

Fasilitas Lengkap, Layanan Dekat: RS Bengkulu Tengah Siap Beroperasi 2025

Rabu, 5 Maret 2025 - 10:15 WIB

Resmi Dilantik, TP PKK Bengkulu Siap Wujudkan Keluarga Sejahtera

Berita Terbaru