Notice: Function _load_textdomain_just_in_time was called incorrectly. Translation loading for the wordpress-seo domain was triggered too early. This is usually an indicator for some code in the plugin or theme running too early. Translations should be loaded at the init action or later. Please see Debugging in WordPress for more information. (This message was added in version 6.7.0.) in /home/u5358723/public_html/beritasumatera/wp-includes/functions.php on line 6114
Plt Sekda Buka Sosialisasi Permendagri Tentang Penyusunan Anggaran Daerah | Beritasumatera.com

Plt Sekda Buka Sosialisasi Permendagri Tentang Penyusunan Anggaran Daerah

Senin, 4 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH— Plt Sekda Aceh Muhammad Diwarsyah, membuka kegiatan sosialisasi Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 15 Tahun 2025 tentang Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2025, di Hotel Grand Nanggroe, Senin, (4/11/2024).

Kegiatan tersebut diikuti 150 orang peserta yang terdiri dari Kepala Satuan Kerja Perangkat Aceh (SKPA), Kepala Badan Pengelolaan Keuangan Daerah kabupaten/kota, Kepala Bappeda kabupaten/kota, dan Kabid Anggaran kabupaten/kota.

Diwarsyah mengatakan, melalui sosialisasi itu diharapkan dapat memberikan pemahaman kepada seluruh peserta untuk tercapainya kesamaan persepsi seluruh unsur pengelola keuangan daerah dalam menyikapi beberapa kebijakan pengelolaan keuangan daerah sekaligus membahas berbagai isu-isu aktual.

“Walaupun Aceh sedikit lebih maju, sudah mengesahkan anggaran 2025 sebelum sosialisasi ini, tapi nanti akan kita sesuaikan kembali bila ada yang tidak sesuai baik pada aspek pembiayaan maupun pendapatan,” kata Diwarsyah.

Diwarsyah mengatakan, untuk Tahun 2025, paling tidak ada enam aspek yang menjadi perhatian dalam pengalokasian anggaran  yaitu pendidikan, belanja infrastruktur pelayanan publik, standar pelayanan minimal, penurunan stunting, penghapusan kemiskinan ekstrim, dan pengendalian inflasi serta isu strategis lainnya sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

“Semoga peraturan menteri dalam negeri ini dapat saudara implementasikan dengan baik dan tepat sasaran,” pungkas Diwarsyah. []

Berita Terkait

Terima PT PEMA, Pj Gubernur Safrizal Dukung Perkembangan Panas Bumi Gunung Seulawah Agam
Penyerahan DIPA 2025: Pj Gubernur Aceh Siap Jalankan Program Prioritas Presiden Prabowo Subianto di Aceh
Peringati Hari Ibu, TP PKK Aceh Gelar Nonton Bareng Film “Ngeri-Ngeri Sedap”
Safriati: Perlu Sinergi DWP-PKK Memperkuat Peran Perempuan Membangun Bangsa
Plt Sekda Aceh Dampingi Menteri Pertanian Kunjungan Kerja di Aceh Utara
Pj Gubernur Safrizal: Jika Ingin Lebih Baik, Jangan Anti Kritik
Pj Gubernur Safrizal Bersama Pangdam IM Serahkan Piala Basket SMA se-Aceh  
Ketua DWP Aceh: Hadapi Perubahan Zaman, DWP dituntut Adaptif dan Inovatif
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 16:20 WIB

Terima PT PEMA, Pj Gubernur Safrizal Dukung Perkembangan Panas Bumi Gunung Seulawah Agam

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:50 WIB

Penyerahan DIPA 2025: Pj Gubernur Aceh Siap Jalankan Program Prioritas Presiden Prabowo Subianto di Aceh

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:36 WIB

Peringati Hari Ibu, TP PKK Aceh Gelar Nonton Bareng Film “Ngeri-Ngeri Sedap”

Selasa, 10 Desember 2024 - 17:40 WIB

Safriati: Perlu Sinergi DWP-PKK Memperkuat Peran Perempuan Membangun Bangsa

Selasa, 10 Desember 2024 - 17:36 WIB

Plt Sekda Aceh Dampingi Menteri Pertanian Kunjungan Kerja di Aceh Utara

Selasa, 10 Desember 2024 - 11:47 WIB

Pj Gubernur Safrizal: Jika Ingin Lebih Baik, Jangan Anti Kritik

Senin, 9 Desember 2024 - 19:57 WIB

Pj Gubernur Safrizal Bersama Pangdam IM Serahkan Piala Basket SMA se-Aceh  

Senin, 9 Desember 2024 - 16:06 WIB

Ketua DWP Aceh: Hadapi Perubahan Zaman, DWP dituntut Adaptif dan Inovatif

Berita Terbaru