Sukseskan Administrasi, PB PON Wilayah Aceh Jalin Koordinasi dengan Kejaksaan Agung

Kamis, 29 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH— Pengurus Besar (PB) Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024 menggelar pertemuan dengan Tim Pendamping Kejaksaan Agung RI dalam rangka menjalin kerja sama untuk suksesnya administrasi dalam pelaksanaan ragam perkerjaan pada PON 2024.

Pertemuan yang dihadiri Plh Sekda Aceh Azwardi beserta Sekum dan seluruh Ketua Bidang PB PON wilayah Aceh itu berlangsung di Kantor Gubernur Aceh, Kamis, (28/8/2024).

Azwardi yang juga Ketua Harian PB PON mengatakan, selain sukses penyelenggaraan, PON Aceh-Sumut juga harus sukses secara administrasi. Seluruh pekerjaan yang dilaksanakan para pengurus PB PON harus sesuai dengan regulasi dan tidak bermasalah hukum di kemudian hari.

“Oleh sebab itulah, kami menyambut baik pendampingan dari Tim Kejaksaan Agung, kita berharap penyelenggaraan PON di Aceh juga sukses administrasi,” kata Azwardi.

Dalam pertemuan itu, kedua pihak juga menjalin diskusi untuk mencarikan solusi terkait permasalahan yang dialami dalam pelaksanaan pekerjaan selama ini.

Ketua Tim Pendamping Kejaksaan Risma Ansyari, mengatakan, pihaknya siap untuk selalu memberikan pendampingan bagi pengurus PON di Aceh dalam menjalankan tugas.

“Jika ada permasalahan berkaitan dengan hukum, silahkan koordinasi dengan kami, tidak hanya untuk hari ini tapi juga sampai PON selesai nantinya,” kata Risma. []

Berita Terkait

Istri Wagub Bersama PW Salimah Aceh dan Laznas Yakesma Santuni 42 Keluarga Tunanetra
Wakil Gubernur Fadhlullah Hadiri Akad Massal Program Rumah untuk Guru Indonesia di Aceh
Pemerintah Aceh Gelar Forum Konsultasi Publik RKPA 2026, Fokus pada Hilirisasi dan Industrialisasi SDA
Pererat Silaturrahmi, Marlina Muzakir Gelar Buka Puasa Bersama Ketua TP PKK se-Aceh
Pemerintah Aceh Terima Sementara Pengelolaan Kolam Renang Tirta Raya
Plt Sekda Sambut Kedatangan Staf Khusus Menteri Ekraf, Bahas Kerja Sama Pengembangan Ekonomi Kreatif di Aceh
Marlina Lantik Ketua PKK, Pembina Posyandu, dan Ketua Dekranasda Kabupaten/Kota
Marlina Muzakir Kunjungi dan Santuni Bocah Penderita Tumor Ganas di RSUDZA
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 23:15 WIB

Istri Wagub Bersama PW Salimah Aceh dan Laznas Yakesma Santuni 42 Keluarga Tunanetra

Selasa, 25 Maret 2025 - 16:53 WIB

Wakil Gubernur Fadhlullah Hadiri Akad Massal Program Rumah untuk Guru Indonesia di Aceh

Selasa, 25 Maret 2025 - 16:51 WIB

Pemerintah Aceh Gelar Forum Konsultasi Publik RKPA 2026, Fokus pada Hilirisasi dan Industrialisasi SDA

Senin, 24 Maret 2025 - 23:20 WIB

Pererat Silaturrahmi, Marlina Muzakir Gelar Buka Puasa Bersama Ketua TP PKK se-Aceh

Senin, 24 Maret 2025 - 23:07 WIB

Pemerintah Aceh Terima Sementara Pengelolaan Kolam Renang Tirta Raya

Senin, 24 Maret 2025 - 17:00 WIB

Marlina Lantik Ketua PKK, Pembina Posyandu, dan Ketua Dekranasda Kabupaten/Kota

Minggu, 23 Maret 2025 - 23:01 WIB

Marlina Muzakir Kunjungi dan Santuni Bocah Penderita Tumor Ganas di RSUDZA

Kamis, 20 Maret 2025 - 23:58 WIB

Plt Sekda Aceh: Terus Lahirkan Lulusan Abulyatama yang Unggul dan Berjiwa Sosial

Berita Terbaru